Senin, 20 Mei 2013

pencemaran tanah


c. Pencemaran Tanah  
Pencemaran tanah disebabkan oleh beberapa jenis pencemaran berikut ini :
Limbah padat (sampah) 
  Limbah ini meliputi bahan padatan buangan seperti : kertas, plastik, kayu, metal, kaca dan karet. Limbah
  ini semakin meningkat jumlahnya setiap tahun dan sering menumpuk pada TPA.
Logam berat
    Logam berat yang dapat menjadi polutan adalah timbal, besi, tembaga, nikel dll.

   •Pestisida
  Pestisida adalah senyawa yang digunakan untuk membunuh makhluk hidup yang dianggap mengganggu.     Pestisida dapat dibagi berdasarkan targetnya, yakni : Insektisida (serangga), herbisida (gulma/ tumbuhan mengganggu), rodentisida ( hewan pengerat), fungisida ( jamur).
Pengunaan pestisida yang berlebihan dapat berdampak negatif bagi makhluk hidup lain. Pestisida yang mencemari tanah secara langsung terhadap tumbuhan dan biota tanah lainnya atau secara tidak langsung dengan mencemari air.
Nitrogen, fosfat dan garam mineral
Merupakan unsur-unsur yang sangat diperlukan tumbuhan untuk tumbuh. Namun jika keberadaannya terlalu banyak, akan bersifat racun bagi tumbuhan.   Detergen
   Detergen bersifat nonbiodegradable, yang berarti sulit untuk diuraikan secara alami oleh mikroorganisme.  Polutan detergen ini berasal dari air sisa cucian pakaian. Apabila cairan detergen masuk ke dalam pori-pori tanah maka tanah akan menjadi tidak subur carena cairan detergen dapat membunuh hewan dan tumbuhan yang hidup di daerah tanah tersebut.

ØSumber polutan utama adalah kegiatan pertanian. Kegiatan pertanian menggunakan pupuk dan pestisida dalam jumlah yang sangat banyak serta irigasi untuk meningkatkan jumlah panen.
 Pupuk mengandug nitrogen dan fosfot, pestisida mengandung senyawa berbahaya, sedangkan air irigasi umumnya mengandung gaam-garaman. Semua zat tersebut dapat menjadi polutan di tanah.

Polusi tanah terjadi melalui 3 cara, yakni:

1.Pencemaran secara langsung
Dapat terjadi melalui penggunaan pupuk yang berlebihan dan pembuangan limbah yang mengganggu organisme dalam tanah. Sampah plastik yang sukar untuk dihancurkan oleh mikroorganisme dan dapat tertimbun didalam tanah sehingga menyebabkan kehidupan mikroorganisme dalam tanah terganggu.
2.Pencemaran melalui udara
Bahan pencemar diudara akan masuk kedalam tanah bersamaan dengan jatuhnya air hujan, sehingga air tercemar dan menggangu kehidupan mikroorganisme dalam tanah.
3.Pancemaran melalui air
Air yang mengandung zat pencemar akan meresap ke dalam tanah yang akan merubah susunan kimia tanah dan menggangu mikroorganisme dalam tanah.


 Indikator Polusi tanah

1.Indikator fisik
Contoh indikator fisik menunjukkan kualitas tanah, antara lain warna tanah, kedalaman lapisan atas tanah, kepadatan tanah, tekstur dan endapan pada tanah
2.Indikator kimia
Nilai pH, salinitas, kandungan senyawa organik, fosfor dan logam berat merupakan contoh indikator kimia bagi tingkat polusi tanah.
3.Indikator biologi
      Cacing tanah merupakan salah satu indikator biologi pada pengukuran tingkat polusi tanah. Keberadaan cacing tanah dapat meningkatkan kandungan nutrisi pada tanah yang akan menyuburkan tanah. Populasi cacing tanah dipengaruhi oleh kondisi tanah habitatnya, seperti kondisi suhu, kelembapan, pH, salinitas, aerasi, dan tekstur tanah. Polusi tanah dapat menyebabkan cacing pada tanah mati.
    Coba anda jelaskan dampak dari pencemaran tanah yang ada disekitar kita, jawaban pada kolom komentar dibawah ini  
TERIMAKASIH 


54 komentar:

  1. Timbunan sampah yang berasal dari limbah domestik dapat mengganggu/ mencemari karena: lindi (air sampah), bau dan estetika. Timbunan sampah juga menutupi permukaan tanah sehingga tanah tidak bisa dimanfaatkan.
    Timbunan sampah bisa menghasilkan gas nitrogen dan asam sulfida, adanya zat mercury, chrom dan arsen pada timbunan sampah bisa timbulkan pencemaran tanah / gangguan terhadap bio tanah, tumbuhan, merusak struktur permukaan dan tekstur tanah. Limbah lainnya adalah oksida logam, baik yang terlarut maupun tidak menjadi racun di permukaan tanah.
    Yang menyebabkan lapisan tanah tidak dapat ditembus oleh akar tanaman dan tidak tembus air adalah Sampah anorganik tidak ter-biodegradasi, sehingga peresapan air dan mineral yang dapat menyuburkan tanah hilang dan jumlah mikroorganisme di dalam tanahpun akan berkurang, oleh sebab itu tanaman sulit tumbuh dan bahkan mati sebab tidak mendapatkan makanan untuk berkembang.
    Tinja, deterjen, oli bekas, cat, adalah limbah cair rumah tangga; peresapannya kedalam tanah akan merusak kandungan air tanah dan zat kimia yang terkandung di dalamnya dapat membunuh mikro-organisme di dalam tanah, inilah salah satunya yang disebutkan sebagai pencemaran tanah.
    Padatan, lumpur, bubur yang berasal dari proses pengolahan adalah limbah padat hasil buangan industri. Adanya reaksi kimia yang menghasilkan gas tertentu menyebabkan penimbunan limbah padat ini busuk yang selain menyebabkan pencemaran tanah juga menimbulkan bau di sekitarnya karena .
    Tertimbunnya limbah ini dalam jangka waktu lama menyebabkan permukaan tanah menjadi rusak dan air yang meresap ke dalam tanah terkontaminasi bakteri tertentu dan berakibat turunnya kualitas air tanah pada musim kemarau oleh karena telah terjadinya pencemaran tanah. Timbunan yang mengering akan dapat mengundang bahaya kebakaran.
    Sisa hasil industri pelapisan logam yang mengandung zat-zat seperti tembaga, timbal, perak, khrom, arsen dan boron adalah limbah cair yang sangat beracun terhadap mikroorganisme. Peresapannya ke dalam tanah akan mengakibatkan kematian bagi mikroorganisme yang memiliki fungsi sangat penting terhadap kesuburan tanah dan dalam hal ini pun menyebabkan pencemaran tanah.
    Pupuk yang digunakan secara terus menerus dalam pertanian akan merusak struktur tanah, yang menyebabkan kesuburan tanah berkurang dan tidak dapat ditanami jenis tanaman tertentu karena hara tanah semakin berkurang. Dalam kondisi ini tanpa disadari justru pupuk juga mengakibatkan pencemaran tanah.
    Pestisida yang digunakan bukan saja mematikan hama tanaman tetapi juga mikroorga-nisme yang berguna di dalam tanah. Padahal kesuburan tanah tergantung pada jumlah organisme di dalamnya. Selain pencemaran tanah penggunaan pestisida yang terus menerus akan mengakibatkan hama tanaman kebal terhadap pestisida tersebut.

    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena. Kromium , berbagai macam pestisida dan herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak, karena dapat menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal. Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    Merkuri (air raksa) dan siklodiena dikenal dapat menyebabkan kerusakan ginjal, dan mungkin tidak bisa diobati, PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati, Organofosfat dan karmabat menyebabkan ganguan pada saraf otot. Ada beberapa macam dampak pada kesehatan seperti sakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruam kulit untuk paparan bahan kimia yang disebut di atas. Yang jelas, pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian.

    BalasHapus
  2. dampak dari pencemaran tanah,jika tanah tercemar krn zat kimia maka akan menurunkan hasil pertanian,petani akan rugi dan Jika suatu zat berbahaya telah mencemaripermukaan tanah, maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalam tanah.Pencemaran yang masuk ke dalam tanah kemudian terendap sebagai zat kimia beracun di tanah. Zat beracun di tanah tersebut dapat berdampaklangsung kepada manusia ketika bersentuhan atau dapat mencemari air tanah dan udara di atasnya.

    BalasHapus
  3. Pencemaran Tanah adalah semua keadaan dimana polutan masuk kedalam lingkungan tanah sehingga menurunkan kualitas tanah tersebut. Dimana Polutan bisa berupa zat-zat bahan pencemar baik berupa zat kimia, debu, panas, suara, radiasi, dan mikro organisme.

    Banyak hal yang bisa menjadi Penyebab Pencemaran Tanah, seperti terjadinya kebocoran limbah kimia dan polutan-polutan yang dihasilkan oleh proses industri, penggunaan pestisida, masuknya air tercemar kedalam lapisan sub-permukaan, merembesnya minyak, zat kimia, atau limbah beradiasi kedalam tanah, sampah, dan lainnya.

    Zat-zat yang masuk kedalam tanah tersebut sangat berbahaya, karena cenderung untuk mengendap dan berubah menjadi zat beracun di tanah, yang tentu saja berdampak langsung terhadap kehidupan manusia secara langsung, karena pencemaran tanah mampu membuat pencemaran terhadap air dan udara disekitarnya.

    Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan sudah sangat jelas sekali, seperti mampu mengakibatkan Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.
    Belum lagi dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Tentu saja hal ini mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    Bahkan, efek kimia dan zat beracun lain yang masuk kedalam ekosistem lingkungan tanah lama-lama akan masuk kedalam tubuh mahluk penghuni piramida makanan tingkat atas seperti manusia, bahkan akan mampu mengubah genetika manusia yang lama-kelamaan mampu memusnahkan manusia itu sendiri.

    Oleh karena begitu berbahayanya pencemaran tanah ini, sangat diperlukan bagi kita manusia untuk berperan aktif membersihkan dan mengurangi bahkan menghilangkan pencemaran tanah.

    BalasHapus
  4. Tinja, deterjen, oli bekas, cat, adalah limbah cair rumah tangga; peresapannya kedalam tanah akan merusak kandungan air tanah dan zat kimia yang terkandung di dalamnya dapat membunuh mikro-organisme di dalam tanah, inilah salah satunya yang disebutkan sebagai pencemaran tanah.
    Padatan, lumpur, bubur yang berasal dari proses pengolahan adalah limbah padat hasil buangan industri. Adanya reaksi kimia yang menghasilkan gas tertentu menyebabkan penimbunan limbah padat ini busuk yang selain menyebabkan pencemaran tanah juga menimbulkan bau di sekitarnya karena .
    Tertimbunnya limbah ini dalam jangka waktu lama menyebabkan permukaan tanah menjadi rusak dan air yang meresap ke dalam tanah terkontaminasi bakteri tertentu dan berakibat turunnya kualitas air tanah pada musim kemarau oleh karena telah terjadinya pencemaran tanah. Timbunan yang mengering akan dapat mengundang bahaya kebakaran.
    Sisa hasil industri pelapisan logam yang mengandung zat-zat seperti tembaga, timbal, perak, khrom, arsen dan boron adalah limbah cair yang sangat beracun terhadap mikroorganisme. Peresapannya ke dalam tanah akan mengakibatkan kematian bagi mikroorganisme yang memiliki fungsi sangat penting terhadap kesuburan tanah dan dalam hal ini pun menyebabkan pencemaran tanah.
    Pupuk yang digunakan secara terus menerus dalam pertanian akan merusak struktur tanah, yang menyebabkan kesuburan tanah berkurang dan tidak dapat ditanami jenis tanaman tertentu karena hara tanah semakin berkurang. Dalam kondisi ini tanpa disadari justru pupuk juga mengakibatkan pencemaran tanah.
    Pestisida yang digunakan bukan saja mematikan hama tanaman tetapi juga mikroorga-nisme yang berguna di dalam tanah. Padahal kesuburan tanah tergantung pada jumlah organisme di dalamnya. Selain pencemaran tanah penggunaan pestisida yang terus menerus akan mengakibatkan hama tanaman kebal terhadap pestisida tersebut.

    BalasHapus
  5. Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung , jalur masuk ke dalam tubuh dankerentanan populasi yang terkena. Kromium , berbagai macam pestisida dan herbisidamerupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak,karena dapat menyebabkan kerusakan otak , serta kerusakan ginjal.Merkuri (air raksa) dan siklodiena dikenal dapat menyebabkan kerusakan ginjal, dan mungkintidak bias di Obati, PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati, Organofosfat dan karmabatmenyebabkan ganguan pada saraf otot. Ada beberapa macam dampak pada kesehatan sepertisakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruam kulit. Zat kimia diatas bila dosis yang bayak,menimbulkan pencemaran tanah dapat menyebabkan kematian.

    BalasHapus
  6. 1. Dampak Pada Kesehatan
    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena.berbagai macam pestisida dan herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak, karena dapat menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal. Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    2. Dampak Pada Lingkungan Atau Ekosistem
    Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian.
    pencemaran tanah juga dpt m'brkan dmpk t'hdp ekosistem,perubhn kimia tanah dpt timbul dr adany bhaya kimia beracun/b'bahaya Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.
    Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian.

    BalasHapus
  7. Limbah padat hasil buangan industri berupa padatan, lumpur, bubur yang berasal dari proses pengolahan. Penimbunan limbah padat mengakibatkan pembusukan yang menimbulkan bau di sekitarnya karena adanya reaksi kimia yang menghasilkan gas tertentu.Dengan tertimbunnya limbah ini dalam jangka waktu lama, permukaan tanah menjadi rusak dan air yang meresap ke dalam tanah terkontaminasi dengan bakteri tertentu yang mengakibatkan turunnya kualitas air tanah pada musim kemarau. Selain itu timbunan akan mengering dan mengundang bahaya kebakaran.Limbah cair sisa hasil industri pelapisan logam yang mengandung zat-zat seperti tembaga, timbal, perak,khrom, arsen dan boron merupakan zat yang sangat beracun terhadap mikroorganisme. Jika meresap ke dalam tanah akan mengakibatkan kematian bagi mikroorganisme yang memiliki fungsi sangat penting terhadap kesuburan tanah.

    BalasHapus
  8. 1. Tanah tidak subur
    2. pH dibawah 6 (tanah asam) atau pH diatas 8(tanah basa)
    3. Berbau busuk
    4. kultur tanah Kering
    5. Mengandung logam berat
    6. Mengandung sampah anorganik

    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena. Kromium , berbagai macam pestisida dan herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak, karena dapat menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal. Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.

    BalasHapus
  9. Sampah anorganik tidak ter-biodegradasi, yang menyebabkan lapisan tanah tidak dapat ditembus oleh akar tanaman dan tidak tembus air sehingga peresapan air dan mineral yang dapat menyuburkan tanah hilang dan jumlah mikroorganisme di dalam tanahpun akan berkurang akibatnya tanaman sulit tumbuh bahkan mati karena tidak memperoleh makanan untuk berkembang.

    Limbah cair rumah tangga berupa; tinja, deterjen, oli bekas, cat, jika meresap kedalam tanah akan merusak kandungan air tanah bahkan zat-zat kimia yang terkandung di dalamnya dapat membunuh mikro-organisme di dalam tanah.

    BalasHapus
  10. Pencemaran akan menurunkan hasil pertanian,petani akan rugi dan jika suatu zat berbahaya telah mencemaripermukaan tanah, maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalam tanah.Pencemaran yang masuk ke dalam tanah kemudian terendap sebagai zat kimia beracun di tanah. Zat beracun di tanah tersebut dapat berdampaklangsung kepada manusia ketika bersentuhan atau dapat mencemari air tanah dan udara.

    BalasHapus
  11. pencemaran tanah dapat membuat pencemaran terhadap air dan udara disekitarnya.

    Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan sudah sangat jelas sekali, seperti mampu mengakibatkan Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.

    Belum lagi dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Tentu saja hal ini mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    Bahkan, efek kimia dan zat beracun lain yang masuk kedalam ekosistem lingkungan tanah lama-lama akan masuk kedalam tubuh mahluk penghuni piramida makanan tingkat atas seperti manusia, bahkan akan mampu mengubah genetika manusia yang lama-kelamaan mampu memusnahkan manusia itu sendiri.

    Oleh karena begitu berbahayanya pencemaran tanah ini, sangat diperlukan bagi kita manusia untuk berperan aktif membersihkan dan mengurangi bahkan menghilangkan pencemaran tanah.

    BalasHapus
  12. Dampak dari pencemaran tanah antara lain:dapat menurunkan kualitas dan kuantitas produksi pertanian, terganggunya kenyamanan dan kesehatan manusia dan maakhluk hidup lain, sedimentasi, erosi serta kekeringan

    BalasHapus
  13. Berbagai dampak ditimbulkan akibat pencemaran tanah, diantaranya:

    Pada kesehatan :

    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung pada tipe polutan, jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena. Kromium, berbagai macam pestisida dan herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak, karena dapat menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada seluruh populasi.
    Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia. Merkuri (air raksa) dan siklodiena dikenal dapat menyebabkan kerusakan ginjal, beberapa bahkan tidak dapat diobati. PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati. Organofosfat dan karmabat dapat menyebabkan gangguan pada saraf otot. Berbagai pelarut yang mengandung klorin merangsang perubahan pada hati dan ginjal serta penurunan sistem saraf pusat. Terdapat beberapa macam dampak kesehatan yang tampak seperti sakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruam kulit untuk paparan bahan kimia yang disebut di atas. Yang jelas, pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian.

    Pada Ekosistem

    Pencemaran tanah juga dapat memberikan dampak terhadap ekosistem. Perubahan kimiawi tanah yang radikal dapat timbul dari adanya bahan kimia beracun/berbahaya bahkan pada dosis yang rendah sekalipun. Perubahan ini dapat menyebabkan perubahan metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut. Bahkan jika efek kimia pada bentuk kehidupan terbawah tersebut rendah, bagian bawah piramida makanan dapat menelan bahan kimia asing yang lama-kelamaan akan terkonsentrasi pada makhluk-makhluk penghuni piramida atas. Banyak dari efek-efek ini terlihat pada saat ini, seperti konsentrasi DDT pada burung menyebabkan rapuhnya cangkang telur, meningkatnya tingkat Kematian anakan dan kemungkinan hilangnya spesies tersebut.

    Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi. Beberapa bahan pencemar ini memiliki waktu paruh yang panjang dan pada kasus lain bahan-bahan kimia derivatif akan terbentuk dari bahan pencemar tanah utama.

    BalasHapus
  14. Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan dapat mengakibatkan penyakit Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.
    Sedangkan dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut.Sehingga mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    Bahkan, efek kimia dan zat beracun lain yang masuk kedalam ekosistem lingkungan tanah lama-lama akan masuk kedalam tubuh mahluk penghuni piramida makanan tingkat atas seperti manusia, bahkan akan mampu mengubah genetika manusia yang lama-kelamaan mampu memusnahkan manusia itu sendiri.

    BalasHapus
  15. Jika tanah tercemar krn zat kimia maka akan menurunkan hasil pertanian,petani akan rugi dan Jika suatu zat berbahaya telah mencemaripermukaan tanah, maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalam tanah.Pencemaran yang masuk ke dalam tanah kemudian terendap sebagai zat kimia beracun di tanah. Zat beracun di tanah tersebut dapat berdampaklangsung kepada manusia ketika bersentuhan atau dapat mencemari air tanah dan udara di atasnya

    BalasHapus
  16. Dampak pencemaran tanah terdiri dari :
    1 Dampak secara langsung CTH : dampak dari pembuangan limbah padat organik yg berasal dr kegiatan rumah tangga dan keg. industri .
    2. Dampak tidak langsung
    Dampak yg dirasakan secara tidak langsung akibat pencemaran tanah CTH : bekas kaleng atau ban dll apabila hujan akan terisi air yg dpt menjadi sarang nyamuk untuk
    bertelur dan berkembang biak dan bila menggigit manusia dpt menyebabkan berbagai penyakit cth PES, DBD dll

    BalasHapus
  17. Dampak pencemaran tanah :
    1. Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan• Kromium,merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.• Timbal menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada seluruh populasi.• Benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.• Merkuri (air raksa) dan siklodiena menyebabkan kerusakan ginjal,beberapanya tidak dapat diobati.• PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati.• Organofosfat dan karmabat dapat menyebabkan gangguan pada saraf otot.• Yang jelas, pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian.
    2. Dampak pencemaran tanah terhadap ekosistem• Perubahan kimiawi tanah timbul dari adanya bahan kimia beracun/berbahaya bahkan pada dosis yang rendah sekalipun. Perubahan ini dapat menyebabkan perubahan metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.• Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi.

    BalasHapus
  18. Pencemaran tanah adalah masuknya polutan (bahan pencemar lingkungan) berupan benda cair ataupun benda padat yang mencemari tanah. Polutan yang dimaksut disini adalah limbah dari kegiatan industri atau kegitan kita sehari-hari. Pencemaran tanah ini membawa dampak negatif yang sangat banyak, seperti matinya microorganisme, hewan dan tumbuhan yang hidup disekitarnya.
    Penanggulangan pencemaran tanah:
    - Tidak membuang limbah pabrik di sungai agar tidak mencemari tanah di sekitarnya.
    - Tidak membuang logam berat sembarangan agar tidak mencemari tanah

    BalasHapus
  19. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  20. Pencemaran tanah adalah keadaan di mana bahan kimia buatan manusia masuk dan merubah lingkungan tanah alami.Pencemaran ini biasanya terjadi karena:kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri atau fasilitaskomersial, penggunaan pestisida, masuknya air permukaan tanahtercemar ke dalam lapisan sub-permukaan, zat kimia, atau limbah. airlimbah dari tempat penimbunan sampah serta limbah industri yanglangsung dibuang ke tanah secara tidak memenuhi syarat. Jika suatu zat berbahaya telah mencemaripermukaan tanah, maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalam tanah.Pencemaran yang masuk ke dalam tanah kemudian terendap sebagai zat kimia beracun di tanah. Zat beracun di tanah tersebut dapat berdampaklangsung kepada manusia ketika bersentuhan atau dapat mencemari air tanah dan udara di atasnya

    BalasHapus
  21. Klasifikasi pencemaran tanah dapat terjadi karena hal-hal di bawah ini, yaitu:
    •Pencemaran langsung : Pencemaran ini misalnya terjadi karena penggunaan pupuk secara berlebihan, pemberian pestisida, dan pembuangan limbah yang tidak dapat diuraikan seperti plastik, kaleng, botol, dan lain-lainnya.
    •Pencemaran melalui air : Air yang tercemar (mengandung bahan pencemar/polutan) akan mengubah susunan kimia tanah sehingga mengganggu jasad yang hidup di dalam atau di permukaan tanah.
    •Pencemaran melalui udara : Udara yang tercemar akan menurunkan hujan yang mengandung bahan pencemar yang mengakibatkan tanah tercemar juga

    BalasHapus
  22. Dampak pencemaran tanah terhadap lingkungan :
    1. Sampah plastik, pecahan kaca, logam dan karet yang
    ditimbun dalam tanah sulit diuraikan pengurai dalam tanah. Keberadaannya dalam tanah dapat menurunkan kesuburan tanah.
    2. Pembuangan limbah deterjen dan kandungan pestisida dalam tanah dapat membunuh organisme pengurai dalam tanah sehingga mengganggu proses penguraian senyawa organik.
    3. Terkikisnya lapisan humus dari permukaan tanah dapat menurunkan produktivitas tanah, tanah menjadi kurang subur.
    4. Deposit senyawa asam dari hujan asam dapat menyebabkan perubahan derajat keasaman (pH) tanah, hal ini berdampak pada aktivitas organisme pengurai dalam tanah. Perubahan keasaman tanah ini juga berpengaruh tidak baik terhadap penyerapan zat hara dari tanah oleh tumbuhan.

    BalasHapus
  23. Dampak pencemaran tanah yang ada disekitar kita antara lain:
    - Kualitas tanah menjadi menurun kesuburannya
    - Tanaman menjadi kerdil dan hasil panen produk pertanian menurun
    - Terganggunya ekosistem kehidupan mikro organisme terutama yang hidup di dalam tanah
    - Kualitas air menurun
    - Perubahan kimiawi tanah

    BalasHapus
  24. 1. Dampak Pada Kesehatan
    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena.berbagai macam pestisida dan herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak, karena dapat menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal. Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    2. Dampak Pada Lingkungan Atau Ekosistem
    Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian.
    pencemaran tanah juga dpt m'brkan dmpk t'hdp ekosistem,perubhn kimia tanah dpt timbul dr adany bhaya kimia beracun/b'bahaya Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.
    Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian.

    BalasHapus
  25. Terganggunya keseimbangan ekologi dalam tanah yang merusak susunan piramida rantai makanan, hasil panen menurun, penurunan kualitas tanah.

    BalasHapus
  26. Akibat yang ditimbulkan oleh pencemaran tanah antara lain :
    1. Terganggunya kehidupan organisme (terutama mikroorganisme dalam tanah).
    2. Berubahnya sifat kimia atau sifat fisika tanah sehingga tidak baik untuk pertumbuhan tanaman, dan
    Mengubah dan mempengaruhi keseimbangan ekologi


    Berdasarkan Macam Bahan Pencemar :
    Menurut macam bahan pencemarnya, pencemaran dibedakan menjadi berikut ini :

    A. Pencemaran kimia : CO2, logam berat (Hg, Pb, As, Cd, Cr, Ni), bahan radioaktif, pestisida, detergen, minyak, pupuk anorganik.
    B. Pencemaran biologi : mikroorganisme seperti Escherichia coli, Entamoeba coli, Salmonella thyposa.
    C. Pencemaran fisik : logam, kaleng, botol, kaca, plastik, karet.
    D. Pencemaran suara : kebisingan ( menyebabkan sulit tidur, tuli, gangguan kejiwaan, penyakit jantung, gangguan janin dalam kandungan, dan stress).

    BalasHapus
  27. Dampak pencemaran tanah disekitar kita: kesuburan tanah menurun, kualitas kebersihan air menurun (faktor kimia), gangguan terhadap rantai makanan pada hewan, hasil pertanian menurun.

    BalasHapus
  28. Dampak pencemaran tanah terhadap lingkungan sekitar yaitu menimbulkan kerusakan tanah dan kesuburan tanah, bahkan dapat menimbulkan bencana bagi kehidupan manusia.

    BalasHapus
  29. Dampak lain yang terjadi pada tanah disekitar kita: terganggunya organisme yang hidup di dalam tanah, berubahnya sifat kimia dan fisika tanah, kualitas air menurun, banyak zat kimia beracun apabila tidak ditangani akan berakibat fatal bagi kesehatan manusia.

    BalasHapus
  30. Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan sudah sangat jelas sekali, seperti mampu mengakibatkan Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.
    Belum lagi dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Tentu saja hal ini mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    Bahkan, efek kimia dan zat beracun lain yang masuk kedalam ekosistem lingkungan tanah lama-lama akan masuk kedalam tubuh mahluk penghuni piramida makanan tingkat atas seperti manusia, bahkan akan mampu mengubah genetika manusia yang lama-kelamaan mampu memusnahkan manusia itu sendiri.

    BalasHapus
  31. Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi. Beberapa bahan pencemar ini memiliki waktu paruh yang panjang dan pada kasus lain bahan-bahan kimia derivatif akan terbentuk dari bahan pencemar tanah utama.
    Pencemaran ini misalnya terjadi karena penggunaan pupuk secara berlebihan, pemberian pestisida, dan pembuangan limbah yang tidak dapat diuraikan seperti plastik, kaleng, botol, dan lain-lainnya.

    BalasHapus
  32. Dampak pencemaran tanah dapat dibagi menjadi 2 bagian besar efek, yaitu
    1. Dampak Pada Kesehatan
    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena.berbagai macam pestisida dan herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Logam-logam berat yang mencemari tanah dan masuk kedalam tubuh sangat berbahaya pada anak-anak, karena dapat menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal. Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    2. Dampak Pada Lingkungan Atau Ekosistem
    - Tanah menjadi tidak subur, pH tanah menjadi terllu asam atau terlalu basa
    - Berbau busuk
    - kultur tanah Kering
    - Mengandung logam berat
    - Mengandung sampah anorganik
    - Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian.

    BalasHapus
  33. . dampak lain dari pencemaran tanah atau yakni
    1. Pencemaran langsung : Pencemaran ini misalnya terjadi karena penggunaan pupuk secara berlebihan, pemberian pestisida, dan pembuangan limbah yang tidak dapat diuraikan seperti plastik, kaleng, botol, dan lain-lainnya.• · Pencemaran melalui air : Air yang tercemar (mengandung bahan pencemar/polutan) akan mengubah susunan kimia tanah sehingga mengganggu jasad yang hidup di dalam atau di permukaan tanah.• · Pencemaran melalui udara : Udara yang tercemar akan menurunkan hujan yang mengandung bahan pencemar yang mengakibatkan tanah tercemar juga.
    2. Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan• Kromium,merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.• Timbal menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada seluruh populasi.• Benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.• Merkuri (air raksa) dan siklodiena menyebabkan kerusakan ginjal,beberapanya tidak dapat diobati.• PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati.• Organofosfat dan karmabat dapat menyebabkan gangguan pada saraf otot.• Yang jelas, pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian.
    3. Dampak pencemaran tanah terhadap ekosistem• Perubahan kimiawi tanah timbul dari adanya bahan kimia beracun/berbahaya bahkan pada dosis yang rendah sekalipun. Perubahan ini dapat menyebabkan perubahan metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.• Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi.

    BalasHapus
  34. menurut pendapat saya dampak pda pertanian akan menyebabkan menurunnya hasil tertanian diakibatkan kerena ekosistem dr tanah nya sudah tercemar oleh bahan bahan kimia..,seperti penggunaan pupuk yg berlebihan
    serta tanah akan tercemar jg akibat limbah dr rumah tanggga seperti pemakaian deterjen yg terbuang bersama aliran air dan meresap kedalam tanah

    BalasHapus
  35. Dampak Pencemaran Tanah:
    - Mengganggu pemandangan (estetika), dan bau
    - Tanah tidak bisa dimanfaatkan karena timbunan sampah menutupi permukaan tanah
    - Pencemaran tanah: gangguan terhadap bio tanah, tumbuhan, merusak struktur permukaan dan tekstur tanah, menyebabkan tanaman sulit tumbuh bahkan mati
    - Penggunaan pestisida yang terus menerus akan mengakibatkan hama tanaman kebal terhadap pestisida tersebut, selain itu pestisida juga dapat mematikan mikroorganisme penyubur tanah

    BalasHapus
  36. Timbunan limbah padat baik perumahan maupun perusahaan dalam jangka waktu lama menyebabkan permukaan tanah menjadi rusak dan air yang meresap ke dalam tanah terkontaminasi bakteri tertentu dan berakibat turunnya kualitas air tanah pada musim kemarau oleh karena telah terjadinya pencemaran tanah.

    BalasHapus
  37. Dampak yg ditimbulkan dari Pencemaran Tanah diantaranya:
    1. Pada kesehatan
    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan yaitu dapat menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal, dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia, keracunan hati, gangguan pada saraf otot, dan merangsang perubahan pada hati dan ginjal serta penurunan sistem saraf pusat. Terdapat beberapa macam dampak kesehatan lainnya yang tampak seperti sakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruam kulit untuk paparan bahan kimia yang disebut di atas. Yang jelas, pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian.
    2. Pada Ekosistem
    Pencemaran tanah juga dapat memberikan dampak terhadap ekosistem yaitu dapat menyebabkan perubahan metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut. Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi.

    BalasHapus
  38. Dampak pencemaran tanah :
    1. Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan• Kromium,merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.• Timbal menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada seluruh populasi.• Benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    2.Dampak Pada Kesehatan
    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena.berbagai macam pestisida dan herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.
    Dampak Pada Lingkungan Atau Ekosistem
    3.Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian.pencemaran tanah juga dpt m'brkan dmpk t'hdp ekosistem

    BalasHapus
  39. Coba anda jelaskan dampak dari pencemaran tanah yang ada disekitar kita, jawaban pada kolom komentar dibawah ini
    Pencemaran tanah pertanian akibat dari peptisida yang tidak dapat diurai menyebabkan kematian mikroorganisme pengurai hal ini akan menurunkan kesuburan tanah dan akibatnya adalah hasil pertanian jauh akan menurun. Selanjutnya petani akan ketergantungan dengan pupuk.
    Sampah rumah tangga menyisakan Timbunan sampah dapat mencemari lingkungan yang menyebabkan bau dan merusak estetika. Timbunan sampah juga menutupi permukaan tanah sehingga tanah tidak bisa dimanfaatkan.Timbunan sampah bisa menghasilkan gas nitrogen dan asam sulfida, adanya zat mercury, chrom dan arsen pada timbunan sampah bisa timbulkan pencemaran tanah / gangguan terhadap bio tanah, tumbuhan, merusak struktur permukaan dan tekstur tanah. Limbah lainnya adalah oksida logam, baik yang terlarut maupun tidak menjadi racun di permukaan tanah.

    BalasHapus
  40. Dampak pencemaran tanah bagi kesehatan , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena. Kromium , berbagai macam pestisida dan herbisidamerupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak,karena dapat menyebabkan kerusakan otak , serta kerusakan ginjal.Merkuri (air raksa) dan siklodiena dikenal dapat menyebabkan kerusakan ginjal, dan mungkintidak bias di Obati, PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati, Organofosfat dan karmabatmenyebabkan ganguan pada saraf otot. Ada beberapa macam dampak pada kesehatan sepertisakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruam kulit. Zat kimia diatas bila dosis yang bayak,menimbulkan pencemaran tanah dapat menyebabkan kematian.

    BalasHapus
  41. Pencemaran tanah bisa disebabkan limbah domestik, limbah industri, dan limbah pertanian.
    a. Limbah domestik
    Limbah domestik yang bisa menyebabkan pencemaran tanah bisa berasal dari daerah: pemukiman penduduk; perdagangan/pasar/tempat usaha hotel dan lain-lain; kelembagaan misalnya kantor-kantor pemerintahan dan swasta; dan wisata, bisa berupa limbah padat dan cair.
    1. Limbah padat berbentuk sampah anorganik. Jenis sampah ini tidak bisa diuraikan oleh mikroorganisme (non-biodegradable), misalnya kantong plastik, bekas kaleng minuman, bekas botol plastik air mineral, dsb.
    2. Limbah cair berbentuk; tinja, deterjen, oli, cat, jika meresap kedalam tanah akan merusak kandungan air tanah dan bisa membunuh mikro-organisme di dalam tanah.

    b.Limbah industri
    Limbah industri yang bisa menyebabkan pencemaran tanah berasal dari daerah: pabrik, manufaktur, industri kecil, industri perumahan, bisa berupa limbah padat dan cair.
    1. Limbah industri yang padat atau limbah padat yang adalah hasil buangan industri berupa padatan, lumpur, bubur yang berasal dari proses pengolahan. Misalnya sisa pengolahan pabrik gula, pulp, kertas, rayon, plywood, pengawetan buah, ikan daging dll.
    2. Limbah cair yang adalah hasil pengolahan dalam suatu proses produksi, misalnya sisa-sisa pengolahan industri pelapisan logam dan industri kimia lainnya. Tembaga, timbal, perak, khrom, arsen dan boron adalah zat hasil dari proses industri pelapisan logam

    c.Limbah pertanian
    Limbah pertanian yang bisa menyebabkan pencemaran tanah merupakan sisa-sisa pupuk sintetik untuk menyuburkan tanah/tanaman, misalnya pupuk urea, pestisida pemberantashama tanaman, misalnya DDT.
    Dampak Pencemaran Tanah
    Timbunan sampah yang berasal dari limbah domestik dapat mengganggu/ mencemari karena: lindi (air sampah), bau dan estetika. Timbunan sampah juga menutupi permukaan tanah sehingga tanah tidak bisa dimanfaatkan.
    Timbunan sampah bisa menghasilkan gas nitrogen dan asam sulfida, adanya zat mercury, chrom dan arsen pada timbunan sampah bisa timbulkan pencemaran tanah / gangguan terhadap bio tanah, tumbuhan, merusak struktur permukaan dan tekstur tanah. Limbah lainnya adalah oksida logam, baik yang terlarut maupun tidak menjadi racun di permukaan tanah.
    Yang menyebabkan lapisan tanah tidak dapat ditembus oleh akar tanaman dan tidak tembus air adalah Sampah anorganik tidak ter-biodegradasi, sehingga peresapan air dan mineral yang dapat menyuburkan tanah hilang dan jumlah mikroorganisme di dalam tanahpun akan berkurang, oleh sebab itu tanaman sulit tumbuh dan bahkan mati sebab tidak mendapatkan makanan untuk berkembang.

    BalasHapus
  42. dampak dari pencemaran tanah,jika tanah tercemar krn zat kimia maka akan menurunkan hasil pertanian,petani akan rugi dan Jika suatu zat berbahaya telah mencemaripermukaan tanah, maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalam tanah.

    BalasHapus
  43. Dampak dari pencemaran tanah yang ada di sekitar kita contohnya adalah berkurangnya tingkat kesuburan tanah yang pada akhirnya akan mengurangi nilai produksi pertanian. Hal ini dapat merugikan para ptani kita.

    BalasHapus
  44. pencemaran tanah dapat membuat pencemaran terhadap air dan udara disekitarnya.

    Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan sudah sangat jelas sekali, seperti mampu mengakibatkan Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.

    Belum lagi dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Tentu saja hal ini mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    Bahkan, efek kimia dan zat beracun lain yang masuk kedalam ekosistem lingkungan tanah lama-lama akan masuk kedalam tubuh mahluk penghuni piramida makanan tingkat atas seperti manusia, bahkan akan mampu mengubah genetika manusia yang lama-kelamaan mampu memusnahkan manusia itu sendiri.

    Oleh karena begitu berbahayanya pencemaran tanah ini, sangat diperlukan bagi kita manusia untuk berperan aktif membersihkan dan mengurangi bahkan menghilangkan pencemaran tanah.

    BalasHapus
  45. - timbunan sampah dapat menghasilkan gas nitrogen dan asam sulfida, adanya zat mercury, chrom dan arsen pada timbunan sampah dapat menimbulkan gangguan terhadap bio tanah, tumbuhan, merusak struktur permukaan dan tekstur tanah.

    - Limbah lain seperti oksida logam, baik yang terlarut maupun tidak pada permukaan tanah menjadi racun.

    - Sampah anorganik tidak ter-biodegradasi, menyebabkan lapisan tanah tidak dapat ditembus oleh akar tanaman dan tidak tembus air sehingga peresapan air dan mineral yang dapat menyuburkan tanah hilang dan jumlah mikroorganisme di dalam tanahpun akan berkurang akibatnya tanaman sulit tumbuh bahkan mati karena tidak memperoleh makanan untuk berkembang.

    - Limbah cair rumah tangga berupa; tinja, deterjen, oli bekas, cat, jika meresap kedalam tanah akan merusak kandungan air tanah bahkan zat-zat kimia yang terkandung di dalamnya dapat membunuh mikro-organisme di dalam tanah.

    - Limbah padat hasil buangan industri berupa padatan, lumpur, bubur yang berasal dari proses pengolahan.mengakibatkan pembusukan yang menimbulkan bau di sekitarnya karena adanya reaksi kimia yang menghasilkan gas tertentu.Dengan tertimbunnya limbah ini dalam jangka waktu lama, permukaan tanah menjadi rusak dan air yang meresap ke dalam tanah terkontaminasi dengan bakteri tertentu yang mengakibatkan turunnya kualitas air tanah pada

    -Penggunaan pupuk yang terus menerus dalam pertanian akan merusak struktur tanah, yang menyebabkan kesuburan tanah berkurang dan tidak dapat ditanami jenis tanaman tertentu karena hara tanah semakin berkurang.

    BalasHapus
  46. Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan dapat mengakibatkan penyakit Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.
    Sedangkan dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut.Sehingga mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    Bahkan, efek kimia dan zat beracun lain yang masuk kedalam ekosistem lingkungan tanah lama-lama akan masuk kedalam tubuh mahluk penghuni piramida makanan tingkat atas seperti manusia, bahkan akan mampu mengubah genetika manusia yang lama-kelamaan mampu memusnahkan manusia itu sendiri.

    BalasHapus
  47. Dampak dari pencemaran tanah yaitu :

    Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan :
    - Kromium merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.
    - Timbal menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada seluruh populasi.
    - Benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    - Merkuri (air raksa) dan siklodiena menyebabkan kerusakan ginjal,beberapanya tidak dapat diobati.
    - PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati.
    - Organofosfat dan karmabat dapat menyebabkan gangguan pada saraf otot.
    - Dan pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian.

    Dampak pencemaran tanah terhadap ekosistem :
    - Perubahan kimiawi tanah timbul dari adanya bahan kimia beracun/berbahaya bahkan pada dosis yang rendah sekalipun. Perubahan ini dapat menyebabkan perubahan metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.
    - Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi

    BalasHapus
  48. Dampak pencemaran tanah bagi kesehatan , jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan populasi yang terkena. Kromium , berbagai macam pestisida dan herbisidamerupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi. Timbal sangat berbahaya pada anak-anak,karena dapat menyebabkan kerusakan otak , serta kerusakan ginjal.Merkuri (air raksa) dan siklodiena dikenal dapat menyebabkan kerusakan ginjal, dan mungkintidak bias di Obati, PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati, Organofosfat dan karmabatmenyebabkan ganguan pada saraf otot. Ada beberapa macam dampak pada kesehatan sepertisakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruam kulit. Zat kimia diatas bila dosis yang bayak,menimbulkan pencemaran tanah dapat menyebabkan kematian.
    Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan dapat mengakibatkan penyakit Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.
    Sedangkan dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut.Sehingga mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    BalasHapus
  49. Pencemaran tanah adalah keadaan di mana bahan kimia buatan manusia masuk dan merubah lingkungan tanah alami. Pencemaran ini biasanya terjadi karena: kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri atau fasilitaskomersial, penggunaan pestisida, masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalam lapisan sub-permukaan, zat kimia, atau limbah. air limbah dari tempat penimbunan sampah serta limbah industri yang langsung dibuang ke tanah secara tidak memenuhi syarat.
    Jika suatu zat berbahaya telah mencemaripermukaan tanah, maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalam tanah. Pencemaran yang masuk ke dalam tanah kemudian terendap sebagai zat kimia beracun di tanah. Zat beracun di tanah tersebut dapat berdampaklangsung kepada manusia ketika bersentuhan atau dapat mencemari air tanah dan udara di atasnya.

    Jenis zat akibat pencemaran tanah terhadap serta dampak terhadap kesehatan:
    •Kromium,merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.
    • Timbal menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada seluruh populasi.
    • Benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    • Merkuri (air raksa) dan siklodiena menyebabkan kerusakan ginjal,beberapanya tidak dapat diobati.
    • PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati.
    • Organofosfat dan karmabat dapat menyebabkan gangguan pada saraf otot.

    Yang jelas, pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian.

    BalasHapus
  50. Penggunaan insektisida mematikan fauna tanah. Hal ini dapat menurunkan kesuburan tanah. Penggunaan pupuk terus menerus dapat menyebabkan tanah menjadi asam. Hal ini juga dapat menurunkan kesuburan tanah sehingga hasil pertanianpun akan berkurang

    BalasHapus
  51. Dampak pencemaran tanah :
    1. Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan
    - Kromium merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.
    - Timbal menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada seluruh populasi.
    - Benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    - Merkuri (air raksa) dan siklodiena menyebabkan kerusakan ginjal,beberapanya tidak dapat diobati.
    - PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati.
    - Organofosfat dan karmabat dapat menyebabkan gangguan pada saraf otot.
    Dari semua zat-zat berbahaya diatas pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan Kematian

    2. Dampak pencemaran tanah terhadap ekosistem
    - Perubahan kimiawi tanah timbul dari adanya bahan kimia beracun/berbahaya bahkan pada dosis yang rendah sekalipun. Perubahan ini dapat menyebabkan perubahan metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.
    - Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu menahan lapisan tanah dari erosi.

    BalasHapus
  52. Dampak Pencemaran Tanah bagi kesehatan sudah sangat jelas sekali, seperti mampu mengakibatkan Leukemia, kerusakan ginjal, keracunan hati, gangguan saraf otot, gangguan sistem saraf pusat, sakit kepala, iritasi pada mata dan kulit, dan bahkan mampu menyebabkan kematian.

    Belum lagi dampak bagi Ekosistem Lingkungan, pencemaran terhadap tanah mampu mengakibatkan perubahan terhadap ekosistem yang hidup didalam dan diatas tanah terutama metabolisme dari mikroorganisme endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah tersebut. Tentu saja hal ini mengakibatkan kepunahan beberapa spesies primer dari rantai makanan, yang secara langsung akan memberikan akibat besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai makanan tersebut.

    Bahkan, efek kimia dan zat beracun lain yang masuk kedalam ekosistem lingkungan tanah lama-lama akan masuk kedalam tubuh mahluk penghuni piramida makanan tingkat atas seperti manusia, bahkan akan mampu mengubah genetika manusia yang lama-kelamaan mampu memusnahkan manusia itu sendiri.

    BalasHapus
  53. Pupuk yang digunakan secara terus menerus dalam pertanian akan merusak struktur tanah, yang menyebabkan kesuburan tanah berkurang dan tidak dapat ditanami jenis tanaman tertentu karena hara tanah semakin berkurang. Dalam kondisi ini tanpa disadari justru pupuk juga mengakibatkan pencemaran tanah.
    Pestisida yang digunakan bukan saja mematikan hama tanaman tetapi juga mikroorga-nisme yang berguna di dalam tanah. Padahal kesuburan tanah tergantung pada jumlah organisme di dalamnya. Selain pencemaran tanah penggunaan pestisida yang terus menerus akan mengakibatkan hama tanaman kebal terhadap pestisida tersebut.

    BalasHapus
  54. Lita Bonita Gautama
    Ketika suatu zat berbahaya/beracun telah mencemari permukaan tanah, maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalam tanah. Pencemaran yang masuk ke dalam tanah kemudian terendap sebagai zat kimia beracun di tanah. Zat beracun di tanah tersebut dapat berdampak langsung kepada manusia ketika bersentuhan atau dapat mencemari air tanah dan udara di atasnya.
    1.Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena leukemia.
    2.Berbagai pelarut yang mengandung klorin merangsang perubahan pada hati dan ginjal serta penurunan sistem saraf pusat. Terdapat beberapa macam dampak kesehatan yang tampak seperti sakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruam kulit untuk paparan bahan kimia yang disebut di atas. Yang jelas, pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan kematian.

    BalasHapus