Minggu, 20 Oktober 2013

C. Sasaran




  Tokoh masyarakat (tokoh formal, tokoh adat, tokoh agama dansebagainya)
      Keluarga dan dasa wisma (persepuluhan keluarga)
   Kelompok masyarakat dengan kebutuhan khusus kesehatan (generasi muda, wanita, angkatan kerja dan lain-lain)
   Organisasi masyarakat yang secara langsung maupun tidak langsung dapat menyelenggarakan upaya kesehatan, antara lain : organisasi profesi, pengobatan tradisional, lembaga swadaya masyarakat (LSM), dan sebagainya
      Masyarakat umum di desa, di kota dan di pemukiman khusus (tarnsmigran dan sebagainya)

D. Peran serta masyarakat adalah proses untuk :
  Menumbuhkan dan meningkatkan tanggung jawab individu, keluarga terhadap kesehatan / kesejahteraan dirinya, keluarganya dan masyarakat
      Mengembangkan kemampuan untuk berkontribusi dalam pembangunan kesehatan, sehingga individu / keluarga tumbuh menjadi perintis pembangunan (agent of development) yang dilandasi semangat gotong royong. Next

10 komentar:

  1. buk bagaimana jika masyarakat itu sendiri malah acuh dan tidak mau ikut serta untuk meningkatkan kesehatan diri dan keluarganya dan bagaimana sikap kita sbgai tenaga kesehatan??

    BalasHapus
    Balasan
    1. kalo mobilisasi tidak berhasil/masyarakatnya tidak mau ikut serta untuk meningkatkan kesehatan diri dan keluarganya maka seorang tenaga kesmas melakukan advokasi atau melakukan pendekatan kepada tokoh masyarakatnya mus,, bener ga bu?? :)

      Hapus
  2. menurut saya mus seperti ibu dina yg pernah bilang masyarakat itu bisa ikut serta atau ikut berpastisipasi jikakita sebagau tenagakesehatan jika ada timbal balik yg bisa di kasih ke masyarakat.

    BalasHapus
  3. bener itu qon, jika ada timbal balik maka masyarakat akan mau ikut berparti sipasi, dan juga dengan pendekatan kepada tokoh masyarakat. masyarakiat kita kan masih terpaku dengan tokoh masyarakat, jika tokoh masyarakat udah kena kan secara oto matis masyarakatnya juga ikut kena.

    BalasHapus
  4. setuju dengan hendri, pendekatan terhadap tokoh masyarakat sangat terorngaruh terhadap masyarakat lainnya

    BalasHapus
  5. bener itu kata furqon, terus dengan ada nya kader-kader tenga sukarelawan. kita bisa lebih bisa mengajak untuk masyarakat ikut serta akft dalam organisasi tersebut

    BalasHapus
  6. jika tokoh masyarakatnya pun ikut acuh gimana ya bu? pasti itu akan berpengaruh ke masyarakatnya. langkah-langkah apa yang bisa dilakukan ya bu dalam hal ini?

    BalasHapus
  7. iya mus, kita sebagai anak kesmas kita harus bisa memberi arahan kalau organisasi itu bagus dan baik di ikuti mus,

    BalasHapus
  8. mungkin bisa saja bukan karna masyarakat nya acuh terhadap kesehatan keluarga nya,mungkin ada sebagian seperti itu tapi bisa juga karna faktor ekonomi dan fakto pendidikan maka ada kurang tahunya masyarakat.

    BalasHapus
  9. bagaimana jika masyarakat tidak mau bekerja sama untuk membangun daerahnya khusunya di bidang kesehatan bu, kan mengajak orang untuk bergotong royong itu sulit bu,, karena sifat orang yg brbeda- beda bu,,

    BalasHapus