Kader Posyandu adalah warga masyarakat
yang terlibat dalam dalam seksi 7 dan seksi 10 LKMD (Tim penggerak PKK) yang
tergabung dalam Pokja IV yang membidangi masalah kesehatan dan KB dan aktif
dalam kegiatan Posyandu. Kader gizi adalah anggota masyarakat yang bekerja
secara sukarela dan mampu melaksanakan upaya peningkatan gizi keluarga (UPGK)
serta mampu menggerakkan masyarakat untuk ikut serta dalam kegiatan UPGK.
Masih banyak contoh-contoh lain tentang
macam atau jenis kader di masyarakat, seperti kader UKS (di sekolah), kader
Juru Pemantau Jentik (Jumantik), dan lain-lain.
masih bingung bu sama yang dimaksud dg seksi 7 dan 10 itu bu?
BalasHapusiya bu, saya juga masih bingung dengan seksi 7 dan seksi 10 itu apa?
BalasHapusmungkin seksi itu bidang, jadi mereka bertugas dibidang-bidang tersebut sesuai seksi masing-masing.
BalasHapusiyah tapi yg 7 sama 10 itu maksudnya gmn??
Hapusiya bu,,masih bingung dengan seksi 7 dan seksi 10 itu apa?
BalasHapussaya belum paham bu
BalasHapus