Minggu, 20 Oktober 2013

G. Wujud Peranserta




Peranserta dapat diwujudkan dalam bentuk:
1) Tenaga, seseorang berperanserta dalam kegiatan kelompok dengan menyumbangkan tenaganya, misalnya menyiapkan tempat dan peralatan dan sebagainya.
2) Materi, seseorang berperanserta dalam kegiatan kelompok dengan menyumbang-kan materi yang diperlukan dalam kegiatan kelompok tersebut, misalnya uang, pinjaman tempat dan sebagainya (Depkes RI, 1990). Next

3 komentar:

  1. ini yang kemarin yah bu :) psm aktif dan pasif ... namun kebanyakan masyarakat condong ke pasif ya bu? :D

    BalasHapus